Untuk mengetahui kondisi penguasaan kompetensi guru, Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikian, Kebudayaan, dan Penjaminan Mutu Pendidikan ( Badan PSDMPK - PMP ) akan melaksanakan Uji Kompetensi Guru (UKG). Ujian yang wajib diikuti semua guru, baik guru PNS maupun bukan PNS ini juga untuk memetakan kompetensi guru, tak terkecuali bagi guru kelas SD.
UKG tahun 2015 dimaksudkan untuk mengetahui peta penguasaan guru pada kompetensi pedagogik dan kompetensi profesional. Hasilnya digunakan sebagai dasar pertimbangan dalam pemberian program pembinaan dan pengembangan profesi guru.
Uji Kompetensi Guru akan dilaksanakan secara Online sedangkan tempat untuk ujian dintentukan oleh Dinas Pendidikan Kab./Kota masing - masing daerah, Guru peserta UKG mengerjakan maksimal 100 soal dengan waktu 120 menit ( 2 Jam ) . Komposisi instrumen materi Tes adalah 30 % Kompetensi Pedagogik dan 70% Kompetensi Profesional
Kepada Bapak dan Ibu Guru di Gugus 3, yang merasa belum terhubung dengan Blognya punya Gugus mohon segera gabung ya...... Setiap informasi untuk kemajuan Gugus kita akan lebih banyak disampaikan melalui Blognya Gugus kita.
Kamarana ieu bapa sareng ibu guru gugus 3? araya kitu?
ReplyDeletesiap hadir pa...
DeleteCatatan Menjelang Malam (episode 1)
ReplyDeleteUntuk mengetahui kondisi penguasaan kompetensi guru, Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikian, Kebudayaan, dan Penjaminan Mutu Pendidikan ( Badan PSDMPK - PMP ) akan melaksanakan Uji Kompetensi Guru (UKG). Ujian yang wajib diikuti semua guru, baik guru PNS maupun bukan PNS ini juga untuk memetakan kompetensi guru, tak terkecuali bagi guru kelas SD.
UKG tahun 2015 dimaksudkan untuk mengetahui peta penguasaan guru pada kompetensi pedagogik dan kompetensi profesional. Hasilnya digunakan sebagai dasar pertimbangan dalam pemberian program pembinaan dan pengembangan profesi guru.
Uji Kompetensi Guru akan dilaksanakan secara Online sedangkan tempat untuk ujian dintentukan oleh Dinas Pendidikan Kab./Kota masing - masing daerah, Guru peserta UKG mengerjakan maksimal 100 soal dengan waktu 120 menit ( 2 Jam ) . Komposisi instrumen materi Tes adalah 30 % Kompetensi Pedagogik dan 70% Kompetensi Profesional
Kepada Bapak dan Ibu Guru di Gugus 3, yang merasa belum terhubung dengan Blognya punya Gugus mohon segera gabung ya...... Setiap informasi untuk kemajuan Gugus kita akan lebih banyak disampaikan melalui Blognya Gugus kita.
ReplyDeleteBapak Ibu di Gugus 3 jangan pada tidur aja atuh, ayo buka dan kelola blog punya kita agar lebih interaktif
ReplyDelete